Halaman

Budaya silat bunga rampai


Bunga rampai adalah sebuah aliran budaya silat yang memperkaya khasanah budaya Indonesia. Dalam e-book ini kita akan dikenalkan  sejarah pencak silat di Indonesia dan berbagai perguruan pencak silat di nusantara. Keterkaitan dan hal yang mempengaruhi dalam pencak silat dari mulai unsur –unsur pencak silat, missal pembagian teknik, jurus, penerapan/aplikasi silat ,senjata sampai perilaku ketuhanan.
Fenomena terkini yang terjadi di madiun menurut sasya salah kaprah..kuat sejatinya bukan otot melainkan kekuatan batin untuk mengendalikan hawa nafsu. Mulialah orang yang sabar dan berjalan mengunakan hati nurani. Bukan semata mata emosional bahkan pamer ilmu kekuasaan..yang tidak selaras dengan filosofi pencak silat itu sendiri. Selamat belajar seperti tuntunan nabi muhamad.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar